Bank Sampah Digital Apps

Bank Sampah Digital Apps

Aplikasi Bank Sampah Digital merupakan solusi inovatif untuk mengatasi permasalahan pencemaran lingkungan akibat limbah. Aplikasi ini bertujuan untuk memfasilitasi pengelolaan sampah secara efisien dan terstruktur di tengah kondisi sungai yang banyak tercemar. Aplikasi ini mempermudah bank sampah dalam menyediakan informasi kepada nasabah tentang jenis sampah yang diterima beserta harganya, serta mengelola data dengan lebih teratur. Selain meningkatkan efisiensi pelayanan bank sampah, aplikasi ini juga mendorong partisipasi aktif masyarakat dalam pengelolaan sampah dan keberlanjutan lingkungan

Rifandi

Created by

Rifandi

Category

App

Tech Stack

Flutter Flutter

Overview

Aplikasi Bank Sampah Digital merupakan solusi inovatif untuk mengatasi permasalahan pencemaran lingkungan akibat limbah. Aplikasi ini bertujuan untuk memfasilitasi pengelolaan sampah secara efisien dan terstruktur di tengah kondisi sungai yang banyak tercemar. Aplikasi ini mempermudah bank sampah dalam menyediakan informasi kepada nasabah tentang jenis sampah yang diterima beserta harganya, serta mengelola data dengan lebih teratur. Selain meningkatkan efisiensi pelayanan bank sampah, aplikasi ini juga mendorong partisipasi aktif masyarakat dalam pengelolaan sampah dan keberlanjutan lingkungan

Features

  • Fitur yang tersedia
  • Dapat melakukan Login and Registrasi.
  • Authentifikasi Email.
  • Melakukan Penjauan Penjemputan Sampah.
  • Melihat Riwayat Jemputan Sampah.
  • Melakukan Update Profile dari Kamera atau Gallery.
  • Logout Akun
  • Melihat Pengiriman Sampah dan Total Saldo yang di dapat
  • Melihat Jenis sampah yang ada
  • Notifikasi ketika status sampah berubah
  • Crop Gambar dengan ratio 1:1

Similar Projects

Pillbug
ganpra

Pillbug

App

JS
by ganpra
Bendix - Solusi Sewa Alat Profesional yang Cepat & Terpercaya
bagus

Bendix - Solusi Sewa Alat Profesional yang Cepat & Terpercaya

Web • App • E-Commerce

Tailwind
HTML
CSS
by bagus
Travellite
ganpra

Travellite

App

HTML
by ganpra
Captions AI
ganpra

Captions AI

Web • App • AI

HTML
JS
by ganpra
Coffee Shop
ganpra

Coffee Shop

App • E-Commerce

Flutter
JS
by ganpra
Grocery Delivery Application
Rifandi

Grocery Delivery Application

Web • App

React JS
CSS
by Rifandi
BooksGod
Rifandi

BooksGod

Web • App

React JS
Tailwind
Vue JS
by Rifandi
ClassroomIO.com
Rifandi

ClassroomIO.com

Web • Landing Page

Flutter
JS
by Rifandi
Farming App
Rifandi

Farming App

App

Flutter
by Rifandi
Todo App
Rifandi

Todo App

Web • App • AI

React JS
Flutter
Vue JS
by Rifandi
NextChat
Rifandi

NextChat

Web • App • AI

React JS
Tailwind
Flutter
by Rifandi